RSS Feed

PAMERAN KOMPUTER

2

Rabu, 15 Desember 2010 by

PAMERAN KOMPUTER
Toko komputer juga ikut berpartisipasi dalam GEBYAR SPEEDY. Ada tiga toko komputer yang berpartisipasi dalam pameran komputer antara lain adalah MS COMPUTER, MM COMPUTER dan NH COMPUTER. Yang dipamerkan dari masing-masing toko komputer tidaklah jauh beda karena sama-sama memamerkan berbagai aksesoris laptop/notebook, monitor LCD, printer dan modem usb stick yang menjadi buruan para pengunjung pameran ini.
Mengenai harga yang ditawarkan dari masing-masing toko komputer relatif beragam.Para toko komputer yang ada pada pameran ini menurunkan harga jualan barang dagangannya hingga 20% dari harga normal. Selain itu di pameran komputer ini PT. Telkom juga mengadakan cuci gudang. Ada beberapa produk dari telkom yang harganya diturunkan sampai 30% dari harga sebenarnya. Produk yang di turunkan harganya antara lain beberapa jenis HP CDMA FLEXY dan Modem CDMA FLEXY.


2 comments

  1. Artikelnya bagus gan...

    http://www.faikshare.com/2010/12/liputan-hari-kedua-ketiga-gebyar-speedy.html

    BalasHapus